Cara Mempercantik dan Menghias BLOGBlog kita akan terasa lebih cantik apabila di isi dengan berbagai hiasan seperti jam, buku tamu, yahoo emotion, tukaran link, beberapa logo, dan juga lain2 sebagainya. sebetulnya hiasan ini bisa kita dapatkan dengan cara mudah karena hiasan ini sebetulnya free, jadi apabila anda melihat blog yang ada hiasan seperti jam atau lain2 anda tinggal menklik saja hiasan itu maka kita akan dibawa ke web penyedia hiasan itu. tapi sebelum kita mengambil hiasan itu sudah pasti terlebih dahulu kita harus melakukan registrasi.Untuk masalah hiasan saya akan memberikan beberapa contoh saja. karena saya yakin yang lainnya anda pasti akan bisa setelah mempelajari dikit demi sedikit tentang kode HTML yang ada dari hiasan itu.
Memberikan Hiasan Jam pada Blog...
Jumat, 30 September 2011
Trik agar bIsa apload gambar ukuran Besar
Trik agar bisa Upload Gambar Ukuran besar di blogger Trik agar bisa upload gambar ukuran besar di blogger - Dalam postring kemarin sudah di tulis bagaimana mendapatkan hosting gambar yang unlimited bandwidth, yaitu dengan memakai blogger. Namun, ada sedikit yang membuat tidak nyaman yaitu kita tidak bisa posting atau upload gambar yang ukurannya lebih dari 400 pixel, karena apabila kita upload gambar yang ukurannya lebih besar dari 400 pixel maka secara otomatis gambar tersebut akan di perkecil menjadi 400 pixel.
Apakah ada trik agar bisa upload gambar ukuran besar di blogger? jawabannya ada dan terbilang sangat mudah. Penasaran? begini caranya ...
Kamis, 29 September 2011
Cara mEnampilkan Sebagian Postingan..
Bagaimana menampilkan sebagian postingan dengan “baca selengkapnya..” di blogspotBagaimana memotong postingan di blogspot dengan kata “baca selengkapnya..” atau “read more..” sehingga yang tampil di halaman depan hanya separuh postingan dan postingan lengkap akan muncul apabila link “baca selengkapnya..” atau “read more..” di klik.
Sebenarnya fasilitas ini nggak ada di blogger/blogspot, tapi kalo kamu pake wordpress fasilitas ini udah ada, cukup klik dimana kamu pengen memotong postingan, kemudian klik icon SPLIT POST USING READ MORE TAG.
Untuk pengguna blogspot, berikut ini langkah modifikasi yang bisa dilakukan. Trik ini menggunakan css untuk menyembunyikan sebagian post, sehingga hanya bagian yang diinginkan saja yang tampil di halaman depan.
Pertama buka template blogger kamu,...
Rabu, 28 September 2011
Membuat Penggalan Artikel

Membuat Penggalan Artikel Menanggapi pertanyaan sobat tanggo yang menanyakan perihal penggalan artikel dari rubrik elektronik yang katanya selalu muncul di atas posting artikel, maka dari itu kali ini saya akan membahas cara pembuatannya, barangkali ada dari sobat-sobat lainnya sama-sama tertarik atau kalau tidak tertarik, ya sekedar pengetahuan saja juga tidak ada ruginya kan.
Sebenarnya penggalan artikel di atas adalah bukanlah suatu tulisan hasil posting, akan tetapi hanya berupa tulisan biasa yang ujung kalimatnya di beri link untuk menuju ke artikel sebenarnya yakni artikel yang terdapat pada blog rubrik elektronik. Maksud pemasangan...
Cara pasang Musik Di bLog
Cara Pasang Musik Pada Blog Silahkan Di coBa Rupanya ada salah seorang sobat kita yang tertarik memasang musik pada blog dan belum mengetahui caranya. Oleh karena itu dalam kesempatan kali ini, saya akan coba membahas tentang bagaimana cara memasukan musik ke dalam blog.
Untuk memasang musik di blog, kita bisa memanfaatkan situs penyedia musik gratisan yang banyak bertebaran di internet, yang penting kita jeli untuk mencarinya. Pada intinya ada tiga jenis situs penyedia musik yaitu :
Situs tersebut menyediakan berbagai pilihan lagu yang bisa kita pilih sesuai dengan selera kita
Situs tersebut tidak menyediakan lagu, tapi kita harus upload lagu dari komputer kita
Situs tersebut menyediakan berbagai pilihan lagu, atau bisa juga kita upload lagu dari komputer
Tentu diantara ketiganya...
cara membuat Baner Animasi Di Blog

Membuat Banner Animasi Agar blog kita tampil dinamis dan lebih atraktif, salah satu caranya adalah dengan memajang banner animasi.karena dengan banner animasi, mata dari pengunjung akan langsung tertuju kepada banner tersebut, terutama apabila anda seorang pebisnis, banner animasi akan lebih efektif untuk iklan yang kita pasang di banding dengan banner biasa. Cara membuat banner animasi sangatlah mudah, mau yang gratisan ada, mau yang bayar juga ada.Tapi tentunya ada kelebihan dan kekurangannya.
bagi anda yang berminat dengan banner animasi gratis, anda bisa kunjungi http://www.addesigner.com Silahkan daftar (gratis), Jika sudah di...
Cara Setting Blog
Cara Setting Blog Di blogger Hal pertama yang penting anda lakukan agar blog anda di blogger mempunyai performa yang baik adalah melakukan beberapa Setting atau pengaturan. Sebagai bahan inspirasi bagaimana cara melakukan setting blog di blogger, berikut Kolom Tutorial tuliskan cara pengaturan blog di blogger (pastikan anda (pastikan anda memilih bahasa indonesia agar sesuai dengan tutorial dibawah) :
* Silahkan login ke blogger dengan ID anda.
* Klik Pengaturan.
* Akan terlihat tab-tab menu berisi hal-hal yang harus anda atur :
DasarBeberapa pengaturan dalam menu Dasar:
Alat Blog : Impor blog → ini adalah faslitas untuk mengimpor...
Jumat, 23 September 2011
Cara Memperbaiki Hardisk

Cara Memperbaiki Hardisk Bad Sector
Bad sektor yang terjadi pada hardisk secara umum terbagi atas 2 bagian yaitu kerusakan secara fisik dan kerusakan secara software atau juga dikenal dengan istilah Bad block dan bad sector. Kalau kerusakan hardisk secara fisik itu dikarenakan terkena debu terlalu banyak, jatuh, terkena benturan yang sangat keras dan lain sebagainya sehingga merusak komponen perangkat kerasnya.Sedangkan kerusakan hardisk secara software itu dikarenakan saat hardisk tersebut sedang bekerja tiba-tiba komputer anda mati, misal karena mati listrik. Nah sekarang ada beberapa tools yang dapat digunakan saat mengalami kejadian...
Cara membuat Komputer ANTI LELET

Cara Membuat Komputer Anti Lelet
Sebagai pengguna komputer tentunya kita menginginkan mempunyai komputer yang mempunyai kinerja optimal, cepat dan stabil. Saya menyebutnya “komputer anti lelet”. Dalam artikel perdana ini saya ingin berbagi pengalaman dengan pembaca blog fastncheap tentang bagaimana cara membuat komputer anti lelet dengan melakukan beberapa perawatan dan tune up sederhana terhadap komputer untuk meningkatkan kinerja windows.
Sebelum membuat komputer anti lelet, sebaiknya kita mengetahui terlebih dahulu beberapa hal yang menyebabkan performa komputer kita lambat, sering hang bahkan muncul berbagai error yang...
HardDisk Kluaran JEPANG

Membersihkan Hard Disk dari File Gambar yang Sama Jan 9, 2011 by masbin Under Tips & Trik - Leave a Comment Dengan ketersediaan berbagai macam kamera kantong (pocket camera) maupun kamera digital profesional, dan semakin mudahnya mengambil, menyimpan dan mengunggah file foto atau gambar lain, ada banyak alasan sehingga hard disk komputer kita menyimpan beberapa file dengan gambar yang sama.
Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa hal sebagai berikut: Continue reading »
Windows Experience Index di Windows 7 Jan 13, 2011 by Fikri Under Tips & Trik - 9 Comments Di setiap artikel review desktop PC, notebook...
Perangkat Keras (Hardware)

A. Perangkat Keras dan Fungsinya
Secara fisik, Komputer terdiri dari beberapa komponen yang merupakan suatu sistem. Sistem adalah komponen-komponen yang saling bekerja sama membentuk suatu kesatuan. Apabila salah satu komponen tidak berfungsi, akan mengakibatkan tidak berfungsinya suatu komputer dengan baik. Komponen komputer ini termasuk dalam kategori elemen perangkat keras (hardware). Berdasarkan fungsinya, perangkat keras komputer dibagi menjadi :
1. input divice (unit masukan)
2. Process device (unit Pemrosesan)
3. Output device (unit keluaran)
4. Backing Storage ( unit penyimpanan)
5. Periferal ( unit tambahan)
komponen dasar komputer...
Kamis, 22 September 2011
Macam-Macam Peralatan Jaringan Komputer

macam-macam peralatan jaringan komputer Pada Jaringan komputer terdapat beberapa macam Hardware. Diantaranya adalah server, workstation, NIC, switch, hub, router, bridge, repeater, kabel dan konektor yang mempunyai fungsi dan karekteristik sendiri-sendiri. Dibawah ini sedikit keterangan mengenai beberapa hardware tersebut :Macam-Macam Peralatan Jaringan Komputer
Server
Suatu server merupakan hati dari kebanyakan network. Server biasanya merupakan komputer berkecepatan tinggi dengan kapasitas memori (RAM) dan simpanan yang besar, dan dihubungkan dengan antarmuka jaringan yang cepat (fast network interface). Sistem operasi...